Tag Archives: ITDC

GP Hub Hadir di Makassar Tawarkan Tiket MotoGP™️ 2025 Indonesia Harga Spesial Plus Hadiah

MotoGP Indonesia akan dilaksanakan pada 3-5 Oktober 2025. Promo GP Indonesia ini ke berbagai daerah terus dilakukan. Termasuk penjualan tiketnya. GP Hub hadir di Nipah Park Mall Makassar mulai tanggal 22-30 Maret 2025. Bagi penggemar MotoGP™️ di Makassar, bisa langsung membeli tiket di booth lantai 2 dan berkesempatan memenangkan hadiah …

Read More »

Launching Kejurnas Balap Motor Sportbike Pertamina Mandalika Racing Series 2025, Dihelat 5 Putaran

Di bulan Ramadan yang penuh berkah dan Rahmat ini penyelenggaraan Kejuaraan Nasional Balap Motor Sportbike Pertamina Mandalika Racing Series 2025 (MRS 2025) resmi dumumkan Senin (17/3/2025) di PRIDE Dining Room, Jakarta. Kejurnas Pertamina Mandalika Racing Series 2025 akan dilangsungkan sebanyak lima putaran di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara …

Read More »

Modifikasi Sirkuit Mandalika Untuk Dapatkan FIA Homologasi Grade-3 Jelang GT World Challenge Asia 2025

Menghadapi ajang GT World Challenge Asia 2025 pada bulan Mei mendatang Pertamina Mandalika International Circuit melakukan persiapan. Diantara persiapan ini pada lintasan. Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) selaku pemilik Pertamina Mandalika International Circuit, menugaskan PT Mandalika Grand Prix Association (MGPA) selaku pengelola Pertamina Mandalika International Circuit untuk melakukan berbagai modifikasi …

Read More »

GT World Challenge Asia 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit Siap Dihajat 9-11 Mei 2025

Event internasional GT World Challenge Asia 2025 pada 9-11 Mei 2025 digelar Holding BUMN sektor aviasi dan pariwisata, PT Aviasi dan Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney, melalui anak usahanya PT Pengembangan Pariwisata Indonesia atau ITDC bersama Mandalika Grand Prix Association (MGPA), di Pertamina Mandalika International Circuit. Kejuaraan ini merupakan balapan …

Read More »

Jadwal Event Februari 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit

Pertamina Mandalika International Circuit di The Mandalika, Lombok, NTB, yang dikelola oleh MGPA menghadirkan berbagai kegiatan yang akan memberikan pengalaman menarik bagi pecinta otomotif dan wisatawan, dengan berbagai acara kelas dunia, baik kegiatan balapan maupun berbagai kegiatan lainnya. “Pertamina Mandalika International Circuit terus menghadirkan berbagai event menarik, baik untuk dunia …

Read More »

Great Wall Motor Indonesia Kunjungi Dan Rasakan Experience Di Sirkuit Internasional Mandalika

Sirkuit International Mandalika kedatangan tamu pada Minggu 19 Januari 2025. Great Wall Motor (GWM) Indonesia melakukan kunjungan penting ke Sirkuit Internasional Mandalika dalam rangka “Overland Rote”. Program ini bertujuan untuk mengeksplorasi keindahan alam Indonesia dari berbagai sudut, termasuk kawasan Mandalika, serta mendokumentasikannya untuk mendukung pariwisata lokal dan promosi gaya hidup …

Read More »

ID42NER (ID Fortuner Indonesia) Jajal Pertamina Mandalika International Circuit

Pertamina Mandalika International Circuit tak hanya sirkuit untuk acara balap bergengsi dan internasional seperti MotoGP, ARRC, Porsche Sprint Challenge Indonesia. Sirkuit kebanggaan masyarakat Indonesia ini juga sebagai destinasi otomotif dan sport tourism di Indonesia. ID42NER, (ID Fortuner Indonesia) melakukannya. Dalam Touring Akhir Tahun bertema “Labuan Bajo Overland”, salah satu rangkaian …

Read More »

Race 1 Kejurnas Balap Motor Sportbike Pertamina Mandalika Racing Series 2024 Dan Hasil Balapnya

Hari Sabtu Putaran Final Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Balap Motor Sportbike Pertamina Mandalika Racing Series 2024 hari Sabtu, (19 Oktober 2024) di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, NTB menghadirkan persaingan ketat. Sebanyak 119 starter ikut serta. Sesi kualifikasi dan race pertama mengisi hari Sabtu. Jalannya balapan berlangsung sengit karena mempertaruhkan poin …

Read More »

ITDC Dan MGPA Bekerjasama Bank Mandiri Apresiasi 2500 Volunteer MotoGP Indonesia

Ajang MotoGP 2024 Indonesia sukses dilaksanakan. Diantara kesuksesan MotoGP Indonesia di Pertamina Mandalika International Circuit  ini adalah melibatkan kurang-lebih 2500 Volunteer (laki dan perempuan) yang merupakan masyarakat lokal Ditandai dengan 2500 volunter di MotoGP Indonesia 2024 ini semuanya ber KTP NTB. Ini sesuai dengan misi ITDC danMGPA untuk memberdayakan kemampuan …

Read More »

Pre-Booking Tiket MotoGP Mandalika Dan ARRC 2024 Dibuka

Ajang balap motor dunia MotoGP dan balap motor Asia yaitu Asia Road Racing Championship (ARRC) 2024 salah satu putarannya di Pertamina Mandalika International Circuit di pulau Lombok. PT Pengembangan Pariwisata Indonesia/Indonesian Tourism Development Corporation (ITDC) bersama Mandalika Grand Prix Association (MGPA) telah membuka pre booking tiket MotoGP seri IndonesianGP dan …

Read More »

Balap ARRC 2023 Digelar Di Sirkuit Mandalika, Ini Alasannya

Asia Road Racing Championship (ARRC) kembali dilangsungkan di Indonesia. Setelah ARRC resmi mengumumkan dalam press realesenya putaran 4 Asia Road Racing Championship pada 11-13 Agustus 2023 digelar di sirkuit Mandalika. Sirkuit Mandalika juga menjadi sirkuit baru dalam balap ARRC. Sebab balap ARRC di Indonesia sebelumnya pada 2018 dilaksanakan di sirkuit …

Read More »

Pengaspalan Ulang Sirkuit Mandalika Rampung

Dalam hitungan hari, MotoGP Indonesia di Mandalika International Street Circuit akan dilaksanakan. Sesuai jadwal Grand Prix Of Indonesia ini bakal dihajat Jumat-Minggu (18-20/3). Penyelenggara GP Indonesia terus melakukan persiapan. Dari trek sirkuit yang akan menjadi tempat balap seperti diinfokan dari @itdc  progress pengaspalan  ulang lintasan sudah selesai. ‘Saat ini progress …

Read More »

Pemprov NTB Fasilitasi Pembelian Tiket MotoGP Bagi Masyarakat NTB, Harga Diskon 10%

Balap MotoGP di Indonesia di sirkuit Mandalika akan dihajat bulan depan (18-20/3). Pemerintah Provinsi (Pemprov) NTB  sangat mendukung suksesnya balap MotoGP ini. Bagi masyarakat NTB yang ingin melihat langsung MotoGP di sirkuit Mandalika ini difasilitasi Pemprov NTB.  Diantaranya melalui pembelian Tiket MotoGP secara kolektif bagi masyarakat  yang ber-KTP NTB. “Dalam …

Read More »

MotoGP Di Mandalika Bertitel Pertamina Grand Prix Indonesia

MotoGP Indonesia semakin dekat. Pebalap, tim, motor dan semua keperluan balap MotoGP telah berada di Pertamina Mandalika International Circuit di Lombok karena pada Jumat-Minggu (11-13/2) akan dilaksanakan Official Test MotoGP 2022. Dan sebulan lagi balap MotoGP Indonesia  tepatnya pada 18-20 Maret 2022 akan dilaksanakan di Pertamina Mandalika International Circuit. Dorna …

Read More »

Honda ADV150 Skutik Resmi MotoGP Mandalika

Honda ADV150 akan hadir di ajang balap dunia MotoGP Mandalika. Skutik Honda 150cc ini menjadi skutik resmi seluruh kegiatan operasional balapan World Grand Prix dan Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) pada 19-20 Maret 2022 nanti dikutip dari astra-honda.com. Dalam ajang balap yang ditunggu-tunggu pecinta balap dunia ini, sebanyak 72 Honda …

Read More »