Kabar bahagia dari Andi Farid Izdihar. Pebalap binaan Astra Honda Racing Team yang tahun depan balap di Moto3 dengan Honda Team Asia ini melepas masa lajangnya. Andi Farid Izdihar putra dari bapak Andi Suriadi SH dengan ibu Andi Rina Soviana mempersunting Bripda Syifa Putri Sakura putri dari bapak Endry Oktaviyantono …
Read More »Andi Gilang Tancap Gas Adatapsi Motor Moto3
Andi Farid Izdihar atau akrab disapa Andi Gilang tahun depan tetap balap di ajang world championship MotoGP. Pebalap binaan Astra Honda Racing Team ini akan turun di kelas Moto3. Meski balap moto3 2021 maih tahun depan, pebalap Honda Team Asia ini sudah mulai melakukan persiapan. Andi Gilang mulai melakukan pengenalan …
Read More »Andi Gilang Akhiri Balap Moto2 2020 Di GP Portugal Tidak Sampai Finish
Andi Farid Izdihar pebalap Honda Team Asia mengakhiri balap Moto2 2020 di GP Portugal (22/11) tidak sampai selesai. Hal ini terjadi setelah Andi Gilang biasa disapa tidak finish. Andi Gilang mengalami insiden menjelang 5 lap akhir. Pebalap Sulawesi ini crash. Pebalap binaan Astra Honda Racing Team ini jatuh dan tidak …
Read More »Jelang Moto2 GP Portugal, Kesempatan Terakhir Andi Gilang Pecah Telor Raih Poin
Seri akhir Moto2 2020 di GP Portugal akhir pekan ini (20-22/11) menjadi kesempatan terakhir Andi Farid Izdihar untuk menunjukkan kemampuannya di Moto2. Pasalnya tahun depan pebalap asal Sulawesi ini akan turun di kelas Moto3. Kesempatan ini jelas tak akan disia-siakan pebalap yang akrab disapa Andi Gilang ini. Di seri terakhir …
Read More »Andi Gilang 2021 Balap Moto3 Bersama Honda Team Asia
Pebalap Indonesia Andi Gilang dipastikan tetap membalap di world championship MotoGP tahun depan. Karena Honda Team Asia terus mempercayakan salah satu pebalapnya ke Andi Farid Izdihar. Hanya saja untuk tahun 2021, pebalap binaan Astra Honda Racing Team ini tak lagi balap di Moto2. Honda Team Asia mempercayakan Andi Gilang untuk …
Read More »Andi Gilang Bidik Start Terbaik Dan Race Masuk 15 Besar Moto2 GP Valencia
Penampilan Andi Farid Izdihar di GP Europa di sirkuit Ricardo Tormo cukup mengejutkan pada sesi kualifikasi. Pada kualifikasi 1 (Q1) pebalap binaan Astra Honda Racing Team (AHRT) ini berada di posisi 2 dan masuk ke Q2 hingga akhirnya berada di grid start ke 12 yang merupakan start terbaiknya selama balap …
Read More »Andi Gilang Pebalap Asia Tercepat di Kualifikasi Moto2 GP Ueropa
Akhir pekan ini beberapa pebalap Indonesia yang balap di kejuaraan dunia menorehkan prestasi membanggakan. Selain Mario Suryo Aji, ada Andi Farid Izdihar yang bikin bangga di balap MotoGP kelas Moto2. Andi Farid Izdihar atau akrab disapa Andi Gilang tampil mengkilap di kualifikasi balap dunia Moto2 di sirkuit Ricardo Tormo Valencia. …
Read More »Jelang Moto2 GP Europa, Andi Gilang Beberapa Kali Balap di Sirkuit Ricardo Tormo
Besok hingga Minggu (6-8/11) GP Europa di circuit Ricardo Tormo. Andi Farid Izdihar rider Honda Team Asia akan balap pada kelas Moto2.Bagi Andi Farid Izdihar rider Honda Team Asia sirkuit Ricardo Tormo tak asing. Pebalap yang akrab disapa Andi Gilang ini sudah pernah balap disini. Tahun lalu pebalap binaan Astra …
Read More »Problem Ban, Pengaruhi Andi Gilang Di Moto2 GP Teruel
Masalah pada ban mempengaruhi penampilan Andi Farid Izdihar atau akrab disapa Andi Gilang pebalap Idemitsu Honda Team Asia di Moto2 GP Teruel pada Minggu 25 Oktober 2020. Dampaknya pebalap asal Sulawesi ini finish diluar 20 besar. Pebalap binaan Astra Honda Racing (AHRT) ini di balap berlangsung pada sirkuit Motorland Aragon …
Read More »Andi Gilang Nomor 2 Dari Belakang FP Jumat Moto2 GP Teruel Motorland Aragon
Cuaca Motorland Aragon saat Free Practice (FP) atau latihan bebas Jumat Moto2 GP Teruel di Motorland Aragon lebih bersahabat. Sayangnya kondisi ini belum bisa mengantar Andi Farid Izdihar atau akrab disapa Andi Gilang mendapat hasil maksimal. Pebalap Idemitsu Honda Team Asia ini hanya bisa mencatat waktu terbaik 1 menit 54,128 …
Read More »Andi Gilang Target Lebih Baik Dari Sebelumnya Di Moto2 GP Teruel Motorland Aragon
Sabtu-Minggu (24-25/10) balap Moto2 GP Teruel kembali dilaksanakan di sirkuit Motorland Aragon. Setelah sebelumnya pada Minggu lalu balap MotoGP juga dilaksanakan di sirkuit yang sama. Menghadapi Moto2 GP Teruel ini, Andi Farid Izdihar atau akrab disapa Andi GIlang memasang target. “Balapan ke dua di Aragon tentu saja untuk meningkatkan dan …
Read More »Andi Gilang Crash Di Q1 Berada Di Posisi 27 Grid Start Moto2 GP Aragon
Kondisi cuaca yang lebih baik dibanding dengan latihan bebas atau free practice (FP) hari pertama Moto2 GP Aragon tidak disia-siakan Andi Farid Izdihar. Pebalap Honda Tem Asia ini berusaha tampil maksimal. Sesi kualifikasi 1 (Q1) pebalap yang akrab di sapa Andi Gilang ini tampil lebih ngotot untuk bisa maksimal membawa …
Read More »Suhu Rendah Pengaruhi Andi Gilang Di FP Hari Pertama Moto2 GP Aragon
Free Practice atau latihan bebas (FP1) Moto2 GP Aragon pada Jumat 16 Oktober 2020 berlangsung dalam cuaca yang kurang mendukung. Suhu udara dingin. Saat latihan bebas pertama atau free practice (FP1) suhu lintasan rendah. Suhunya mencapai 15 derajat. Sedang pada FP2 suhu trek meningkat. Tercatat di 22 derajat. Suhu yang …
Read More »Andi Gilang Sempat Posisi 17 Namun DNF Moto2 GP Perancis
Andi Gilang Sempat Posisi 17 Namun Tidak Finish Moto2 GP Perancis Karena Crash Keberuntungan belum berpihak pada Andi Farid Izdihar di balap Moto2 GP Perancis pada Minggu 11 Oktober 2020. Pebalap Honda Team Asia ini tidak bisa menyelesaikan balap hingga finish atau DNF di balap seri ke 10 MotoGP 2020 …
Read More »Andi Gilang Dan Honda Team Asia Lakukan Prosesi Ini Sebelum GP Perancis
Hari ini Jumat sampai Minggu berlangsung Grand Prix de France di sirkuit Le Mans. Sebelum latihan di mulai hari jumat ini, Andi Farid Izdihar dan Team Honda Asia sehari sebelumnya sudah ke sirkuit. Di sirkuit Le Mans tempat balap GP Perancis, ritual dilakukan. Prosesi berkeliling di lintasan tempat balap dilakukan …
Read More »