BALAP MOTOR

Pebalap Lolos Seleksi  Astra Honda Racing School 2025, Berikut Daftarnya

Astra Honda Racing School (AHRS) melakukan seleksi untuk program pembinaan tahun 2025. Sebanyak  7 pebalap yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia lolos seleksi.Melalui proses seleksi yang ketat pada Minggu dan Senin, 16-17 Februari 2025 di Astra Honda Safety Riding & Training Center Deltamas, Jawa Barat, para pebalap belia potensial …

Read More »

Tes WorldSSP Australia Hari Pertama, Aldi Satya Mahendra Dua Puluh Besar

Tes resmi World Supersport (WorldSSP) dan World Superbike (WorldSBK)  di Philip Island Circuit di Australia mulai hari ini hingga besok (17-18/2). Di WorldSSP tes hari pertama telah usai. Bo Bendsneyder pebalap MV Agusta Reparto Corse menjadi yang tercepat di 2 sesi tes hari pertama (17/2).Sesi tes pertama Bo Bendsneyder mencatat …

Read More »

Aldi Satya Mahendra Bersiap Tes World Supersport Di Sirkuit Philips Island Dan Berikut Jadwal Tes

Hari ini tes resmi World Superbike (WorldSBK) dan World Supersport (WorldSSP) akan dimulai di Phillip Island Circuit. Tes akan berlangsung selama 2 hari (17-18/2). Aldi Satya Mahendra pebalap binaan Yamaha Racing Indonesia (YRI) yang tergabung di Yamaha BLU CRU Evan Bros Team telah berada di Philip Island Australia. Juara dunia …

Read More »

Kenzie Akbar Da Ninos Bersama Tim M&T Squadra Corse Bakal Balap FIM MiniGP Italia

Tak hanya pebalap dewasa dan remaja tanah air yang akan ikut kejuaraan balap di eropa. Pebalap anak juga ada yang bakal mengikuti kejuaraan balap di salah satu negara di eropa. Perkenalkan pebalap ini adalah Kenzie Akbar Da Ninos asal Muara Enim Sumatera Selatan. Tahun ini rencananya Kenzie Akbar Da Ninos …

Read More »

Aldi Satya Mahendra Juara Dunia WorldSSP300 2024 Berbagi Pengalaman Bersama Siswa SMK Negeri 3 Bangli Bali

Prestasi fenomenal Aldi Satya Mahendra menjadi juara dunia World Supersport 300 tahun 2024, merupakan sejarah bagi Indonesia dan menginspirasi istimewanya bagi kalangan muda. Aldi Satya Mahendra rider binaan Yamaha Racing Indonesia itu pun ingin membagi nilai-nilai positif kegigihannya meraih prestasi ini kepada anak-anak muda. Seperti yang ditunjukkannya dalam aktivitas bersama …

Read More »

Mario Suryo Aji Semakin Cepat Di Hari Kedua Tes Moto2, Namun Berada Di 20 Besar

Test Moto2 di Autodromo Internacional Algarve telah berlangsung (13/2). Pada tes hari kedua ini catatan waktu para pebalap semakin cepat. Aron Canet menjadi tercepat pada tes hari kedua. Pebalap tim Fantic Racing ini mencatat waktu 1:41.191 38 detik. Waktu terkencang tes hari kedua ini memangkas waktu 1,214 detik dari tercepat …

Read More »

Mario Suryo Aji Urutan 17 Tes Moto2 Portimao Hari Pertama

Test Moto2 2025 dihelat di Autodromo Internasional do Algarve di Portimao (12-13/2). Hari pertama test telah berlangsung. Manuel Gonzalez pebalap Liqui Moly Dynavolt Intact GP tercepat pada test Moto2 hari pertama ini. Pebalap dengan nomor start #18 ini mencatat waktu 1:42.405 detik. Sementara itu pebalap tanah air yang balap Moto2 …

Read More »

Jelang Tes Moto2 2025, Honda Team Asia Spil Nomor Start Mario Suryo Aji #64

Tes pramusim MotoGP 2025 digelar di Chang International Circuit di Buriram Thailand (12-13/2). Jelang putaran perdana MotoGP 2024 di Thailand (28/2-2/3). Bersamaan dengan ini, tes Moto2 di Portimao juga dihelat. Mario Suryo Aji satu-satunya pebalap Indonesia di ajang balap Moto2 juga bersiap ikuti tes. Dari unggahan sosmed Honda Team Asia …

Read More »

Motivasi Tinggi Felix Putra Mulya Jalani Tes WorldSSP300 Di Portimao

Felix Putra Mulya menjalani test dengan Yamaha R3 bersama ProGP NitiRacing sebagai persiapan balap World Super Sport 300 (WorldSSP300) 2025 di Portimao. Test perdana bagi Felix Putra Mulya. Pertama kali ikut test untuk balap WorldSSP300 Felix Putra Mulya yang merupakan pebalap binaan Doni Racing School ini bertekad tampil optimal. Motivasi …

Read More »

Aldi Satya Mahendra ‘El Dablek’ Tak Sabar Balap Perdana WorldSSP Bersama Yamaha R9

Yamaha Indonesia bersama dengan tim Evan Bros Racing terus mendampingi Aldi Satya Mahendra untuk semakin siap balapan di kejuaraan dunia World Supersport ( WorldSSP). Kompetisi World Supersport 2025 kian dekat bergulir,Tim Yamaha BLU CRU Evan Bros Team dan pembalap yaitu Aldi Mahendra secara resmi diperkenalkan kepada publik untuk musim 2025 …

Read More »

Misi Untuk Aldi Satya Mahendra Musim Perdana Di WorldSSP 2025

Putaran perdana World Supersport (WorldSSP) di Australia tak lama lagi. Bersamaan dengan seri 1 WorldSBK pada 22-23 Februari 2025 di sirkuit Philips Island Australia. Perdana Aldi Satya Mahendra pebalap binaan Yamaha Racing Indonesia (YRI) yang tergabung dalam tim BLU CRU Evan Bros Yamaha WorldSSP balap World Supersport (WorldSSP). “Aldi Satya …

Read More »

Galang Hendra Pratama Dan Felix Putra Mulya Bersiap Test WorldSSP300 Di Portimao

Galang Hendra Pratama dan Felix Putra Mulya tahun ini akan balap WorldSSP300 bersama ProGP NitiRacing. Sebagai persiapan balap WorldSSP300 2025, latihan dan test dilakukan. Galang Hendra Pratama bersama dengan Felix Putra Mulya bakal menjalani test di Portimao. Dua pebalap binaan Doni Racing School ini pun berangkat menuju ke Portimao. Test …

Read More »

Aldi Satya Mahendra Siap Untuk WorldSSP 2025, Nih Livery Yamaha BLU CRU Evan Bros Team Tempat Balapnya

Yamaha Motor Europe hari ini memperkenalkan livery dari tiga tim yang disupport di ajang World Supersport (WorldSSP) 2025. Termasuk Yamaha R9 yang akan ditunggangi pebalapnya. Dari 3 tim yang diperkenalkan livery untuk balap WorldSSP 2025 ini diantaranya tim tempat Aldi Satya Mahendra pebalap binaan Yamaha Racing Indonesia (YRI) gabung yaitu …

Read More »

Program Dan Dukungan Astra Honda Motor Di Balap 2025

Komitmen PT Astra Honda Motor pada dunia balap motor tanah air tidak terbatas pada program penjenjangan yang terstruktur dan konsisten sejak 2010. Tetapi juga memberi wadah aktualisasi pecinta balap di berbagai daerah, baik yang ingin merasakan adrenalinnya di arena balap, maupun yang ingin menonton langsung performa Honda yang melaju di …

Read More »

Formasi Pebalap Astra Honda Di 2025 Untuk Balap Asia Hingga Eropa

Kiprah PT Astra Honda Motor (AHM) di balap motor terus berlanjut di 2025 ini. Tahun ini PT Astra Honda Motor (AHM) dukung 14 pebalap muda Indonesia bertalenta di berbagai ajang balap sepeda motor nasional maupun internasional. Bahkan di tahun 2025 AHM menambah lagi dua dukungan baru untuk anak Indonesia di …

Read More »