Fanatec GT World Challenge Asia Powered by AWS akan melangsungkan debut yang sangat dinanti-nantikan di Pertamina Mandalika International Circuit musim depan. Pertamina Mandalika International Circuit, sirkuit indah yang terletak di pulau Lombok, Indonesia, menjadi sorotan utama kalender tahun 2025 yang diumumkan, Jumat (28/06) di CrowdStrike 24 Hours Spa. Founder dan …
Read More »Para Pemenang Porsche Sprint Challenge Indonesia Pound Pertama Di Mandalika
Porsche Sprint Challenge Indonesia pertama kalinya dihelat di Pertamina Mandalika Interntaional Circuit Nusa Tenggara Barat. Ajang balap mobil ini dilaksanakan Jumat Minggu 8-10 Desember 2023. Di lintasan balap kompetisi berlangsung ketat. Sementara penonton juga antusias menyaksikan langsung dengan datang ke sirkuit tempat Porsche Sprint Challenge Indonesia round pertama ini “Kami …
Read More »Kompetisi Kendaraan Prototipe Hemat Energi Shell Eco-Marathon (SEM) 2023 Di Mandalika Diikuti Peserta Dari 13 Negara
Event Shell Eco-Marathon (SEM) digelar bertempat di Pertamina Mandalika Internasional Circuit, pada tanggal 5-9 Juli 2023. Ajang kompetisi bagi generasi muda untuk mengembangkan ide-ide inovatif untuk kendaraan yang lebih efisien atau kendaraan hemat energi. Lomba kendaraan prototipe yang hemat energi ini diikuti berbagai universitas di negara Asia dengan tambahan Timur …
Read More »IMI Siapkan Marshal Untuk Suksesnya ATC Dan WSBK Di Mandalika, Pengelola Sirkuit Sentul Siap Support
Race Asia Talent Cup (ATC) 2021 seri 3 di Mandalika International Street Circuit yang rencananya dihelat pada 14 November 2021 ditunda. Pelaksanaannya dijadwalkan pada 19-21 November 2021 bersamaan dengan WSBK. ATC seri 3 ini dijadwal ulang demi keamanan para pembalap. Diantaranya seperti dikutip dari ntbprov.go.id. “Hari ini banyak yang antusias …
Read More »Ketua IMI Tegaskan Bendera Merah Putih Berkibar Dan Lagu Indonesia Raya Berkumandang Di WSBK Mandalika
Balap dunia World Superbike (WorldSBK) bakal digelar 19-21 November 2021 di Pertamina Mandalika International Circuit. Seminggu sebelumnya event balap international Idemitsu Asia Talet Cup (IATC) dihajat di tempat yang sama. Ketua MPR RI sekaligus Ketua Umum Ikatan Motor Indonesia (IMI) Bambang Soesatyo memastikan sebagai tuan rumah World Superbike (WSBK) 2021, …
Read More »Marc Marquez Geber RC213V-S Di Sirkuit de Catalunya
Persiapan terus dilakukan Marc Marquez untuk turun balapan di MotoGP 2021. Terbaru Marc Marquez latihan bersama Honda RC213V-S di sirkuit de Catalunya pada Selasa (16/3). RC213V-S dengan balutan livery Repsol Honda Team lengkap nomor start #93, digeber Marc Marquez. RC213V-S merupakan motor versi jalan raya dari Honda RC213V yang turun …
Read More »Kalender Idemitsu Asia Talent Cup 2021, Sirkuit Mandalika Tempat Seri Akhir
Menjelang akhir tahun 2020, Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) menggeluarkan realese. Diantaranya kalender balap IATC 2021. Balap IATC 2021 nanti akan dilaksanakan 6 putaran. Dimana balapnya bersamaan dengan gelaran World Championship maupun balap lain. Ada yang berbarengan dengan MotoGP dan WorldSBK atau Malaysian Superbike. Yang menarik dari 6 putaran IATC …
Read More »Jonathan Rea Antusias Dengan WorldSBK Indonesia
Indonesia masuk dalam kalender provisional 2021 WorldSBK calendar. Rencananya WorldSBK digelar di sirkuit Mandalika NTB ini pada 12-14 November 2021. Balap Dunia Superbike atau WorldSBK pertama kali di Indonesia pada tahun 1994 di Sirkuit Sentul. Dan balap terakhir pada 1997. Setelah 23 tahun tak dikunjungi balap Dunia Superbike atau WorldSBK, …
Read More »Memimpin di Tiga Klasemen, Sergio Noor Pastikan Melaju Ke World Final ROK Cup 2017
IndoRekor – Menjadi juara umum kelas Mini Rok event Singapura Rok Cup di Marina Bay Street Circuit, Minggu (27/8) membuat Sergio Noor memastikan diri lolos ke World Final di South Garda, Italia, Oktober 2017 mendatang. “Tapi Sergio bisa memilih lewat jalur yang lain ke World Final. Sebab dia juga memimpin …
Read More »