Standing Poin Sementara Pembalap Di Drag Day SRP Sampai Seri 1

Event perdana drag digelar SRP tahun ini. Meski event drag pertama namun SRP menghajatnya berseri.

“Drag Day SRP tahun ini kami laksanakan berseri.  Sebanyak 3 putaran,” kata Wahyu Surya selaku OC event Drag Day SRP.

Gelar juara umum akan diberikan untuk para pebalap yang berhasil meraih total poin terbanyak selama 3 seri. Hadiahnya mantul, Cak.

“Kami menyiapkan motor untuk hadiah juara umum,” tambahnya.

Dimana poin untuk juara umum ini bisa didapat dengan pebalap turun di kelas yang merebutkan poin. Untuk drag race ada 6 kelas yang dihitung poin. Sedang pada drag bike ada 6 kelas juga.

Balap Drag Day SRP 2019 putaran 1 telah dilaksanakan pada Sabtu 23 Maret 2019 di sirkuit Bung Tomo.  Standing poin sementara pebalap untuk Drag Race dan Drag BIke sampai seri 1 telah ada.

Berikut standing poin putaran 1.

Drag Race

Pos Nama Kelas 1 Kelas 2 Kelas 3 Kelas 4 Kelas 5 Kelas 6 Total
1 Aditya Ojan 16 6 25 47
2 Dedy Jepang 20 25 45
3 Rio Bramantio 25 13 38
4 Ronny Andyka 16 13 29
5 Purwa 25 3 28
6 Amec 25 25
7 Rizal Icang 25 25
8 Siun 1 20 21
9 Fuad  Gar 20 20
10 Rafly Buki 20 20
11 Sandy Tbk 20 20
12 Teguh 9 11 20
13 Zaqi Al Faatih 20 20
14 Imam Al Faatih 8 10 18
15 Amin 16 16
16 Fery Smurt 16 16
17 Jimbub Telo 16 16

Kelas 1 : Bracket 9 Detik

Kelas 2 : Bracket 10 Detik

Kelas 3 : Modif Sedan Max 1700cc

Kelas 4 : Pro N/A

Kelas 5 ; Stock Sedan Max 2000cc

Kelas 6 : Stock Sedan Max 1500cc

 

Drag Bike

Pos Nama Kelas 1 Kelas 2 Kelas 3 Kelas 4 Kelas 5 Kelas 6 Total
1 Adi S Tuyul 20 225 25 25 8 9 112
2 Jendra Peking 25 20 10 25 80
3 Adit Coco 16 16 13 7 16 68
4 Gery Percil 7 6 16 8 20 57
5 Deby AP 11 1 5 5 13 13 48
6 Ivan Bangun 13 7 9 13 6 48
7 Wildan Kecil 10 20 6 8 44
8 Arif Tijil 6 3 7 16 5 37
9 Jhon AP 5 11 20 36
10 Alvan Cebonk 1 9 11 10 31
11 Ilham Unyil 8 4 10 5 27
12 Ubet Sanjaya 25 25
13 Ade Mrongky 2 6 16 24
14 Arya Saputra 2 2 8 11 23
15 Ricko Bocel 4 3 9 4 20
16 Vandi Acil 20 20
17 Erwin Sredek 5 11 16
18 Deska Muntel 8 7 15
19 Dwi AW 10 4 14
20 Chaka Boco 13 13

Kelas 1 : DB1

Kelas 2 : DB2

Kelas 3 : DB3

Kelas 4 : DB4

Kelas 5 ; Bebek 2T Standar 116cc Open

Kelas 6 : Bracket 9 Detik

 

Rate this post

Check Also

Meet & Greet Juara Dunia WorldSSP300  Aldi Satya Mahendra Di Final bLU cRU Yamaha Sunday Race 2024

Final bLU cRU Yamaha Sunday Race 2024 pada Sabtu (26/10) di lintasan sirkuit internasional Mandalika …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *